• Renungan Harian Rabu, 23 Agustus 2023

    Bagi kebanyakan orang, masa tua adalah masa dimana menikamati istirahat dan menikmati hasil kerja keras selama ini. Masa dimana menjalani hidup dengan santai dan tanpa banyak pergumulan, namun tidak demikian dengan Daud. Pada masa tuanya Daud masih mengalami pergumulan dimana ada orang-orang yang masih menginginkan kecelakaannya (ayat24).

  • Renungan Harian Selasa, 22 Agustus 2023

    Fokus cerita kitab Ayub adalah pada pertanyaan “Mengapa orang tak bersalah menderita?” Ayub adalah orang setia yang harus bergumul karena kehilangan keluarga, rumah, dan kekayaannya. Dalam kesedihan dan kekecewaannya, ia berseru mencari jawaban, dan Tuhan menanggapinya.

  • Renungan Harian Senin, 21 Agustus 2023

    Perlu disadari bahwa Tuhan lah yang memanggil semua hambanya untuk melayani,dan Tuhan juga tahu tantangan apa yang dihadapi seorang hamba dalam menjalankan panggilannya. Digambarkan keadaanya seperti domba ditengan serigala. Itu sebabnya penggilan itu menuntut kita berubah dan senantiasa siap mengahadapi berbagai tantangan dan bahkan mungkin akan membawa kepada kematian. Pergumulan tiada akhir ini sering membuat…